CARA MUDAH MENANGKAP GAMBAR (SCREENSHOT) WINDOWS 8 OTOMATIS SIMPAN

Kali DIBAGIKAN

Baca Juga :

Cara Mudah Menangkap Gambar Screenshot di Layar Windows 8 Otomatis Simpan - Ini akan menunjukkan kepada sobat bagaimana cara mudah menangkap screenshot dari semua yang ada di layar utama windows 8, dimana hasil screenshotnya akan otomatis disimpan sebagai file PNG langsung ke C:\Users\(user-name) \Pictures\Screenshots atau di Pictures library\Screenshots tanpa harus membuka aplikasi lain pada Windows 8.

Cara Mudah Screenshot Windows 8 Otomatis Simpan :

1. Tekan Windows + Print Screen (PrtScn) pada tombol keyboard
Untuk laptop dan notebook, mungkin perlu menekan baik Windows + Ctrl + PrtScn atau Windows + Fn + PrtScn kunci sebagai gantinya.

2. Kita akan melihat layar redup namun sangat cepat (sekilas redup) dan kembali ke normal, ini adalah tanda bahwa snapshot dari layar utama sudah berhasil ditangkap sebagai screenshot.

Screenshot windows 8

3. Hasil dari Screenshot ini sekarang akan otomatis disimpan di C:\Users\(user-name)\Pictures\Screenshots atau di Pictures library\Screenshots dengan nama Screenshot (#).png, adapun tanda # ini menunjukkan indeks nomor urutan screenshot..

Screenshot windows 8 1


Lihat pula :
  1. Snipping Tool | Membuat Screenshot Gambar/Foto Lebih Cepat dan Mudah
  2. Cara Ganti Gambar Wallpaper dengan Video pada Windows 7 & Vista
  3. 7 Software Terbaik Untuk Melihat Foto atau Gambar | DOWNLOAD
Cara menangkap gambar di layar komputer otomatis simpan, cara mengambil gambar di komputer, cara memfoto gambar di layar laptop, cara mengambil gambar di layar laptop dengan mudah dan cepat, 

Artikel OM Kris Lainnya :

Home · About Us · Contact Us · Privacy Policy

Copyright © 2013- OM Kris Powered by Blogger