Merubah Warna Bar Aero Secara Otomatis Dengan AeroRainbow [Software]

Kali DIBAGIKAN

Baca Juga :

AeroRainbow adalah software yang dapat berubah warna bar dari jendela Aero secara acak atau dengan cara memilih daftar warna pilihan sesuai komfigari sendiri. Software ini dirancang untuk Windows 7 dan Windows 8, guna menambahkan warna-warni desktop supaya terllihat lebih berwarna.

AeroRainbow [Software]
AeroRainbow [Software] omkriscom

AeroRainbow ini dirancang sebagai aplikasi portable, sehingga tidak perlu melakukan installasi setiap kita akan menggunakannya, aplikasi ini sangat userfriendly, mudah digunakan dan masuk dalam kategori aplikasi mini.

AeroRainbow [Software]

Fitur Aero Rainbow :
  1. Always random color : Memberikan warna acak dan menggunakan warna acak untuk Aero Glass.
  2. Use the colors list : memungkinkan kita untuk menambahkan warna favorit kedalam daftar perubahan warna, dan AeroRainbow akan menggunakannya untuk Aero Glass sesuai dengan daftar warna pilihan.

  3. Speed : menyesuaikan kecepatan perubahan warna. Nilai kiri berarti modus tercepat.
  4. Use wallpaper as color source : memberitahu AeroRainbow untuk menggunakan wallpaper sebagai sumber warna untuk Aero Glass. Windows akan memilih warna sesuai dengan warna wallpaper.
  5. Use active window as color source : jendela aero akan berwarna sesuai dengan warna jendela yang sedang aktif.
  6. Use only icon color : menggunakan jendela aktif ikon sebagai sumber warna untuk Aero.
  7. PColor calculation mode : menentukan mana warna wallpaper, jendela aktif atau jendela ikon aktif yang nanatinya akan digunakan sebagai warna Aero.
Download AeroRainbow (Size 408 Kb)

Artikel OM Kris Lainnya :

Home · About Us · Contact Us · Privacy Policy

Copyright © 2013- OM Kris Powered by Blogger